Cara root dan instal cwm andromax c2 new kitkat

Minggu, 10 Mei 20151komentar


Cara root dan instal cwm andromax c2 new kitkat

Cara root andromax c2 new kitkat - kali ini saya mau berbagi tentang cara root dan instal CWM andromax c2 new kitkat, artikel ini khusus pengguna andromax c2 yang NEW bukan yang OLD , cara membedakannya andromax c2 kalau yang new kamera ada 2 depan sama belakang kalo yang old kamera cuma belakang saja, coba cek pastikan HH kalian andromax c2 new bukan yang old.


ingat Cara root dan instal cwm andromax c2 new kitkat ini tanpa PC


Okey siap ikuti langkah - langkah berikut ini.
Bahan - bahan:

Cara insal CWM andromax c2 new kitkat pakai TFU 4.01.06:
1. Download file TF update, lalu ekstrak file TF update diSDcard (disarankan mengekstrak file download di komputer dengan aplikasi winrar) hasilnya didapatkan folder dengan nama"ad688g.v1", lalu ubah nama folder tersebut menjadi "newad688g.v1"
2. Buka folder, ubah nama file "ad688g.xml" menjadi "newad688g.xml"
3. Download philz cwm, lalu rename "philz_cwm.img" menjadi "recovery.img", lalu copy & replace "recovery.img" ke folder "newad688g.v1" hasil ekstrak tadi.
3. Matikan smartphone kalian
4. Pada keadaan HH mati, tekan tombol (volume up + volume down + power) secara bersamaan(pastikan baterai 70% keatas karena proses ini membutuhkan waktu yang lama)
5. nanti bakalan ada notifikasi "authority identification not found", untuk itu lanjut saja tekan tombol power beberapa detik sampai menjadi gambar dibawah ini


Cara root dan instal cwm andromax c2 new kitkat 

6. Tunggu proses TF update sampai benar - benar selesai
7. Kalau sudah selesai, sekarang kita cek CWM nya sudah terinstal atau belum, caranya matikan HH kemudian tekan tombol (volume down + power) secara bersamaan sampai masuk ke dalam CWM,pastikan seperti gambar dibawah ini.


8. Jika belum juga terinstal CWM, ulangi lagi TF update, "Pastikan sudah copy & replace recovery.img dengan philz cwm yang sudah diubah namanya menjadi recovery.img"

Cara root andromax c2 new kitkat:
1. masuk CWM (Volume - sama power ditahan)
2. install zip Boot KK C2 agar bisa diroot
3. lalu install SuperSu dan tunggu
4. restart
5.selamat andromax c2 new kitkat kalian sudah di ROOT tapi masih ada bug di kamera dan wifi 
6.cara fix kamera dan wifi dengan cara unroot penuh atau bisa pakai rom andromax c2 yang old

NOTE:
Buat yang dapat notifikasi "No update file in TFcard" saat melakukan tf update, coba ubah kembali nama folder "newad688g.v1" menjadi "ad688g.v1", lalu rename file "newad688g.xml" dalam folder menjadi "ad688g.xml"

Special Note:
Install CWM, TF update otomatis akan mendowngrade firmware dari KK build 6.02.01 menjadi KK Build 4.01.06 punya c2 old, jadi ada bug di camera, wifi, dll jadi disarankan untuk menukar rom dengan cara memflash stockrom atau costumrom punya C2 new melalui CWM untuk mengembalikan HH menjadi normal untuk Stock rom silakan download Stock Rom Andromax C2 New Kitkat supaya bug teratasi.

untuk yang tidak suka handphonenya lemot silakan bisa lihat tutorial cara memaksimalkan kerja RAM dan penambahan berbagai Tweak agar ram legah

Share this article :

+ komentar + 1 komentar

15 Februari 2016 pukul 10.10

gan saya sudah berhasil instal TF tpi kq gak berhasil masuk cwm ya,apa ngaruh gara2 kartu smartfren nya gk aq pasang n batray kuranh dari 50%,tpi proses download TF nya sukses gan. terima kasih.

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Semuanya Kumpul di sini - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger